teknologi pengolahan serealia

Serealia merupakan biji-bijian dari famili rumput-rumputaan yang kaya akan karbohidrat sehingga merupakan makanan pokok manusia, atau pakan ternak, serta dimanfaatkan untuk bahan baku produk industri yang mempergunakan karbohidrat. contoh serealia adalah padi, jagung, gandum,dan sorgum. 

jenis serealia dapat diklasifikasikan menjadi dua:
a. serealia utama contohnya padi, jagung dan gandum
b. serealia minor contohnya milet dan sorgum
serealia diklasifikasikan berdasarkan penggunaan yaitu:
a. pangan manusia
b. pakan ternak
c. bahan baku industri
komposisi nutrisi serealia :karbohidrat, protein, serat, vitamin dan mineral
struktur dari biji serealia
a. endosperma
b. germ/embrio
c. dedak

manfaat serealia untuk kesehatan
1.sebagai sumber serat yang baik untuk pencernaan atau mencegah sembelit
2.vitamin dan mineral, vitamin B yang penting untuk metabolisme
3.kontrol berat badan membantu penyerapan asupan kalori
4.mengurangi resiko penyakit

pengolahan serealia
1.penggilingan adalah suatu proses untuk menghilangkan endosperma, germ atau dedak
2.Fermentasi adalah proses kimia yang melibatkan mikroorganisme seperti ragi dan bakteri untuk mengubah karbohidrat alkohol atau asam organik. manfaat fermentasi untuk memperkaya rasa dan tekstur dan meningkatkan gizi dan kandungan
3.ekstraksi adalah proses pengolahan dengan tekanan tinggi dan suhu tinggi untuk membentuk sereal sarapan dan snack
4.pengolahan pati melibatkan pemisahan Pati dari serealia untuk digunakan sebagai bahan dalam berbagai produk pangan maupun industri non pangan. 




Komentar

Postingan populer dari blog ini

kesimpulan teknologi pengemasan hasil pertanian

kesimpulan teknologi buah dan sayur

jenis kode bahan plastik